ARY LASSO dan SANDY CANESTER
“Satu Cinta”
(cipt. Pay & Sandy/Ari Lasso)
Di penghujung tahun 2010 ini, penyanyi bersuara emas Ari Lasso berduet dengan Sandy Canester dalam sebuah lagu berjudul “SATU CINTA”.
Lagu dengan tempo medium up ini bertema cinta yang bergelora. Walaupun tema lagu ini tetap Cinta, namun lagu ini terasa beda nuansa musicnya pada bagian song dan reff, akan tetapi tetap membuat kita yang mendengarnya bersemangat.
Lagu ini diaransemen oleh Pay yang juga tampil pada video klip lagu ini.
Single ini merupakan bagian dari pembuatan album Ari Lasso yang akan segera beredar awal tahun depan.
Semoga lagu ini dapat diterima oleh seluruh pendengar & pecinta music Indonesia.
SALAM MUSIK INDONESIA
No comments:
Post a Comment